Proyek Baru - 2024-12-23T202253.770

Personel Polsek Tegalwaru Sasar Objek Vital Pada Patroli Malam Dan Pastikan Aman 

IMG-20241227-WA0136

Detikperkara.com Karawang – Objek penting milik pemerintah dan masyarakat cukup vital keberadaannya. 

Bukan saja merupakan aset juga memiliki data dan material yang cukup penting bagi kelangsungan masyarakat. 

Salah satunya adalah Kantor Bank, Anjungan Tunai Mandiri , Kantor Finance, SPBU, Sekolah, Dan yang lainnya. 

Untuk memastikan objek-objek itu aman, maka sigap personel kepolisian pun melaksanakan pengamanan dan patroli. 

Patroli pun dengan tidak ketinggalan jalan utama penghubung antar wilayah perbatasan Karawang dan Kabupaten lainnya. 

“Benar, selain pengawasan dan penjagaan patroli pun sasar objek lain seperti rute rawan kejahatan, ” Kata Kapolres Karawang, AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K.,S.H.,M.H, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu. Pol. Ata, SH. Jum’at (27/12) pagi tadi. 

Kapolsek pun berharap masyarakat pun ikut bersama menjaga Kamtibmas secara pro aktif. 

“Dan dengan seperti itu maka akan tercipta rasa aman diantara kita, ” Harapnya. 

Sampai kegiatan operasi malam di rute rawan oleh personel kepolisian sektor Tegalwaru berjalan. 

Situasi berlangsung aman dan lancar juga kondusif.

(Teh’ Nena)

Tags:
New Project - 2024-11-17T143841.107
New Project - 2024-11-17T143905.652
New Project - 2024-11-10T150251.683
image - 2024-05-01T082030.048
image - 2024-05-01T082527.508
New Project - 2024-10-06T113305.859
WhatsApp Image 2022-09-19 at 07.53.40

Redaksi

Detik Perkara merupakan situs web berita, sebagai media berbagi informasi yang actual, real. dan terpercaya kepada masyarakat.

Releated Post

Stay Connected

Post

Recent