New Project - 2024-11-10T150251.683

Personil Polsek Balaraja Polresta Tangerang Lakukan Kegiatan Patroli Mobile Antisipasi 3C Guna Menciptakan Rasa Aman Kepada Masyarakat

IMG-20241002-WA0082

Detikperkara.com Balaraja Kabupaten Tangerang – Personil Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Banten Laksanakan Patroli mobile di wilayah hukum Polsek Balaraja Polresta Tangerang, “Rabu (02/10/2024) Dini hari.

Kegiatan dilaksanakan secara Mobile antisipasi gangguan kamtibmas serta kriminalitas di wilayah hukum Polsek Balaraja. Adapun sasaran 3C, Geng Motor, Street Crime, Balap Liar dan antisipasi gangguan kamtibmas serta kriminalitas dan Tawuran Antar Pelajar/Pemuda di wilayah hukum Polsek Balaraja.

Kapolsek Balaraja Polresta Tangerang Kompol Entang Cahyadi, SH., MA,. melalui Kanit Reskrim Polsek Balaraja Iptu Suyadi, SH., MH selaku Piket Pawas mengatakan bahwa Patroli yang dilakukan Personil Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Banten untuk menyampaikan himbauan kamtibmas, serta mengajak kepada semua warga untuk lebih meningkatkan kewaspadaan dan kepedulian terhadap lingkungan yang ada di wilayah masing-masing, dan Kami laksanakan Patroli dan masyarakat kami himbau untuk menjaga keamanan di wilayah masing-masing guna menciptakan Kamtibmas yang Kondusif“. Tutur Iptu Suyadi.

Lanjut, Iptu Suyadi dengan Kegiatan Patroli yang dilakukan oleh Personil Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Banten tersebut juga salah satu cara untuk menciptakan situasi yang kondusif, baik untuk mencegah tindak kejahatan, 

kriminalitas di Darkum Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Banten. dan adapun sasaran 3C, Geng Motor, Street Crime, Balap Liar dan antisipasi gangguan kamtibmas serta kriminalitas dan Tawuran Antar Pelajar di wilayah Kecamatan Sukamulya dan kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang Banten” Tutup Kanit Reskrim Polsek Balaraja.

(Teh’Nena)

Tags:
New Project - 2024-11-17T143841.107
New Project - 2024-11-17T143905.652
New Project - 2024-11-10T150251.683
image - 2024-05-01T082030.048
image - 2024-05-01T082527.508
New Project - 2024-10-06T113305.859
WhatsApp Image 2022-09-19 at 07.53.40

Redaksi

Detik Perkara merupakan situs web berita, sebagai media berbagi informasi yang actual, real. dan terpercaya kepada masyarakat.

Releated Post

Stay Connected

Post

Recent