Polri Serahkan Sertifikat Audit Sistem Manajemen Pengamanan kepada 15 Objek Vital Nasional

Detikperkara.com Jakarta – Kepala Badan Pemelihara Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol M. Fadil Imran, secara resmi menyerahkan sertifikat audit Sistem Manajemen Pengamanan kepada 15 Objek Vital Nasional (Obvitnas) dalam sebuah acara yang digelar di Kantor Pusat PLN Jalan Trunojoyo Kebayuran Baru Jakarta Selatan, Senin 23/12/2024. Sertifikat Audit “SMP” merupakan pengakuan atas keberhasilan penerapan sistem pengamanan […]

15 Objek Vital Nasional, Menerima Sertifikat Audit Sistem Manajemen Pengamanan Obvitnas Dan Obter Tahun 2024

Detikperkara.com Jakarta – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) Melalui Kepala Badan Pemelihara Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol Drs. M. Fadil Imran, secara resmi menyerahkan sertifikat audit Sistem Manajemen Pengamanan kepada 15 Objek Vital Nasional (Obvitnas) dalam sebuah acara yang digelar di Kantor Pusat PLN Jalan Trunojoyo Kebayuran Baru Jakarta Selatan, Senin 23/12/2024. Sertifikat Audit “SMP” […]

Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru

Detikperkara.com Cikarang — Dalam rangka meningkatkan pelayanan darurat kepada masyarakat, Polri melalui Baharkam Polri mengadakan pelatihan gabungan pemanfaatan ambulans udara di Gerbang Tol Cikarang Utama, Jawa Barat.  Pelatihan ini melibatkan berbagai pihak seperti Jasamarga, Direktorat Lalu Lintas, dan Pol Udara. Kombes Pol Hery Wiyanto, selaku Ketua Latihan Ambulance Udara, menjelaskan kesiapan Polri dalam menghadapi potensi […]

Update Operasi Lilin 2024: Polri Antisipasi Lonjakan Kendaraan Pada Libur Natal & Tahun Baru

Detikperkara.com Jakarta – Dalam mengamankan arus mudik dan balik dalam rangka perayaan Natal dan Tahun Baru. Kombes Pol Syamsu Ridwan, S.I.K., selaku Juru Bicara Operasi Lilin 2024, menyampaikan laporan harian mengenai situasi lalu lintas, data kecelakaan, dan langkah antisipasi yang harus diambil masyarakat. “Kami akan sampaikan informasi terkini kepada masyarakat mengenai situasi keamanan, keselamatan, dan […]

Kepolisian Siapkan Strategi Optimal untuk Ops Lilin 2024 Natal Dan Tahun Baru

Detikperkara.com Jakarta, 23 Desember 2024 – Dalam rangka mengamankan arus mudik dan balik selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024, Korlantas Polri telah mengantisipasi berbagai potensi tantangan lalu lintas. Dirgakkum Korlantas Polri, Brigjen Pol Raden Slamet Santoso, menyampaikan bahwa pihaknya bersama seluruh stakeholder terkait telah menyiapkan skema dan strategi pengamanan komprehensif demi memastikan kelancaran […]

Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand

Detikperkara.com Jakarta – Polri kembali menunjukkan komitmennya dalam memerangi kejahatan narkoba dengan berhasil menangkap seorang bandar narkoba internasional yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) Red Notice. Pelaku ditangkap melalui kerja sama yang erat antara Divisi Hubungan Internasional (Hubinter) Polri dan Royal Thai Police (RTP). Pelaku tiba di Indonesia pada Minggu (22/12/2024) dan langsung dibawa […]

Operasi Lilin 2024, Polri : Arus Lancar, Pemudik Diimbau Tetap Waspada Dan Nyaman

Detikperkara.com – Juru Bicara Operasi Lilin 2024, Kombes Pol Syamsu Ridwan, S.I.K., memberikan laporan terkait situasi keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) pada hari pertama pelaksanaan Operasi Lilin 2024 yang dimulai Sabtu, 21 Desember 2024. Kombes Syamsu menyampaikan informasi terkait volume kendaraan, situasi kecelakaan lalu lintas, dan aktivitas di Pelabuhan Merak-Ciwandan Bakauheni. Menurut […]

Arus Mudik Nataru 2024-2025, Polri : Situasi Aman Dan Terkendali

Detikperkara.com – Direktur Penegakan Hukum (Dirgakum) Korlantas Polri, Brigjen Pol Raden Slamet Santoso, memastikan kondisi puncak arus mudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024-2025 masih dalam keadaan aman. Hal ini disampaikan melalui pemantauan langsung dan pengamatan CCTV di Command Center, Minggu (22/12). Brigjen Raden Selamat mengungkapkan bahwa tren peningkatan volume kendaraan mulai terlihat pada Sabtu […]

Kapolri Cek Kesiapan Terminal Hingga Wisata Di Solo Jelang Nataru

Detikperkara.com Solo – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo melakukan pengecekan kesiapan menghadapi libur Natal dan tahun baru (Nataru) di Terminal Tirtonadi dan tempat wisata Solo Safari. Hal itu dilakukan guna memastikan pengamanan telah berjalan dan dapat memberikan rasa aman serta nyaman kepada masyarakat yang berlibur. Di Jawa Tengah (Jateng), ungkap Kapolri, terdapat 211 […]

Personil Pos Pam 7 Polsek Anyar Melaksanakan Apel Pengamanan

Detikperkara.com Cilegon – Personil Pos Pam 7 Polsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten bersama Anggota Dishub Kab. Serang Anyar melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas dalam pengamanan Natal 2024 dan Tahun Baru th.2024, Sabtu (21/12/2024). Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Kemas Indra Natanegara melalui Kapolsek Anyar Polres Cilegon Polda Banten IPTU Iwan Sofiyan menjelaskan bahwa personil […]